tribratanewspolresparepare.com - AKBP Pria Budi, S.Ik, M.H, Kapolres Parepare meraih penghargaan di malam Penganugerahan Tokoh Pendorong Kemajuan yang digelar oleh salah satu media cetak di Makassar di Gedung Phinisi Hotel Grand Clarion Makassar, Jumat 20 Oktober 2017.
Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan, Agus Arifin Nummang, para bupati/wali kota se-Sulawesi Selatan dan para tokoh penerima penghargaan.
Saya sangat berterimakasih kepada para tokoh pendorong karena kalian lah yang bisa mamajukan Sul-sel Bar, “kata Alwi Hamu
Selanjutnya Wakil Gubernur sulsel menuturkan, Saya mengapresiasi kinerja kapolres parepare dalam memberantas Narkoba karena selama menjabat di polres parepare dia telah berhasil mengukap narkoba jenis sabu sebanyak kurang lebih 40 kg