Antisipasi Masuknya Barang terlarang ini yang di lakukan Polsek kpn

polresparepare.com — antisipasi masuknya barang-barang terlarang di wilayah Hukum polres Parepare Polsek Kawasan Pelabuhan Nusantara (kpn) Parepare terus berupaya melakukan meningkatkan pengamanan . Salah satu langkah yang dilakukan adalah melakukan pemeriksaan barang bawaan penumpang.

Pemeriksaan dan pengamanan rutin dilakukan di setiap kapal yang masuk di dermaga pelabuhan Nusantara Kota Parepare terus di tingkatkan dengan melibatkan beberapa instansi terkait.

“ kami laksanakan secara rutin bersama teman-teman dari Bea Cukai. Untuk antisipasi narkoba atau barang terlarang lainnya, kita melakukan pengecekan dan memeriksa semua barang bawaan, para penumpang kapal, ” Ujar AKP Saharuddin Kapolsek Kawasan Pelabuhan Nusantara (kpn) Kamis (16/01/2020)

Selain pengawasan dan pemeriksaan, kata Kapolsek, petugas juga mencari informasi dari masyarakat dan juga tenaga bongkar muat. Ini dilakukan, untuk mengetahui apakah ada barang terlarang yang dibawa para penumpang.

staff

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Next Post

Ini pesan kasat lantas saat pimpin apel pagi

Thu Jan 16 , 2020
polresparepare.com - Satuan Lalulintas ( Satlantas) Polres Parepare Menggelar Apel Pagi di halaman kantor Satlantas dan dilanjutkan dengan kegiatan rutin pengaturan arus lalulintas, Kamis (16/01/2020) Demi Memberikan Pelayanan pada Masyarakat dan Kelancaran arus Lalulintaas Khususnya di Wilayah Hukum Polres Parepare Sat Lantas Polres Parepare Memploting Personilnya di Pusat kota Parepare […]
Copyright All right reserved Theme: Default Mag by ThemeInWP

Terbaru